Fungsi Pembangkit Biasa (Ordinary Generating Function)

Fungsi pembangkit merupakan salah satu materi yang dipelajari pada mata kuliah matematika diskrit. Beberapa masalah yang ada di dalam kombinatorika dapat diselesaikan menggunakan fungsi pembangkit. Gambaran materi fungsi pembangkit dapat Anda download pada link di bawah ini.